Selasa, 15 Maret 2011

Pengusaha Sukses

Bapak Imam yang hanya lulusan SMA mempunyai keinginan  kuat untuk mejadi pengusaha sukses. Mulanya pak Imam merasa tidak mungkin menjadi seorang pengusaha seperti ini karena hanya lulusan SMA. Tapi berkat usaha keras, doa dan dorongan dfari orang-orang terdekatnya serta pengalaman menbuat bapak yang satu ini sukses menjadi sorang pengusaha dam pemilik perusahaan Batik di daerahnya.

bapak yang sekarng berumaur 50th ini mengawali karirnya sebagai seorang sopir pribadi, karena keinginan kuatnya menjadi seorang pengusaha mendorongnya untuk maju dan mencoba mencari peluang usaha. Usahanya yang dirintis mulai dari bekerja menjadi pengangkut bahan di perusahaan tekstil. sampai menjadi penjaga gudang di perusahaan tekstil. Tapi setelah di jalani beberapa lama bapak imam meras tidak cocok dan akhirnya mencoba beralih profesi menjadi penjual makanan keliling karena merasa tidak cocok juga Pak Imam pun mencari peluang usaha lain.

Sampai akhirnya pak Imam memutuskan untuk berjualan batik keliling, pak imam menawarkan dari satu rumah kerumah, dari satu perusahaan ke perusahaan yang laindan itu berjalan beberapa tahun. Dagangannya di ambil dari toko tekstil di daerahnya dengan membayar belakangan setelah dagangannya lterjual sampai akhirnya pak imam bisa mendirikan toko batik tetap. dan Sampai akhirnya sekarang pak imam sudah memiliki beberapa cabang toko batik yang tersebar di daerah jawa. dan pak Imam juga sudah memproduksi batiknya sendiri.

Selain menjadi sorang pengusaha batik, pak Imam juga mengembangkan usahanya di bidang Peternakan Ayam dan rumah makan di daerah Pekalonngan, Dia ingin memberikan lapangan usah bagi para pengangguran di daerahnya, Sekarng dia Lagi meranjang utntuk mengembangkan usahanya di bidang Perkaplingan Tanah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar